Nonton di Bioskop 30 Menit Sekali Keluar, Benarkah?

Kliknusae.com – Sejumlah pengguna media sosial di Tanah Air menyambut gembira bioskop-bioskop yang kembali beroperasi namun tetap memenuhi protokol pencegahan COVID-19.

Pengelola bioskop mulai membuka layanan mereka di beberapa kota setelah mendapat izin dari Satgas Penanganan COVID-19 setempat.

Namun, unggahan apresiasi dari warganet justru mengarah pada aturan menonton film yang diunggah salah satu media, yaitu penonton wajib keluar dari ruang bioskop setiap 30 menit untuk menghirup udara segar.

Artikel yang dipublikasikan pada Senin (19/10) itu pun mendapatkan berbagai tanggapan, dari yang mempertanyakan manfaatnya sampai yang menyanggah aturan itu.

Apakah benar pengelola bioskop mengeluarkan aturan penonton harus keluar dari bioskop setiap 30 menit?

Tangkapan layar komentar warganet yang mempertanyakan aturan penonton bioskop harus keluar setiap 30 menit untuk menghirup udara segar. (Twitter).

Share this Post:

Berita Terkait

Berita Lainnya