Begini Penanganan Wisatawan Jika Gunung Agung Erupsi

JELAJAH NUSA – Aktivasi Gunung Agung di Bali yang terus meningkat menjadi perhatian serius kementerian pariwisata. Apalagi Bali menjadi sentra pariwisata dunia yang mau tidak mau harus menjadi concern pemerintah, terutama dalam memberikan rasa nyaman terhadap turis asing. O

Read More

Bistro Rumahan Perpaduan Home Living Dan Menu Halal Di Bali

JELAJAH NUSA – Bagi wisatawan domestik, makanan kadang menjadi persoalan serius ketika berkunjung ke Bali. Terutama mereka yang beragama muslim, karena saat ingin menikmati kuliner yang terbersit dalam benak adalah halal atau tidak. Tapi jangan khawatir, Bali sendiri mulai

Read More

Peserta Konferensi GM Hotel di Bali Melampui Target

JELAJAH NUSA – International Hotel Manager Conference & Exhibition, Rabu (20/9/2017) resmi dibuka oleh Asisten Deputy Pengembangan Pasar Asia Pasifik  Kementerian Pariwisata, Vicencius Jemadu. Tercatat  600 peserta hadir dalam konferensi pertama kali dilaksanakan di I

Read More

Segera! Film Bioskop Tentang 10 New Bali

JELAJAH NUSA – Dalam rangka memajukan pariwisata Indonesia Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) ikut serta dengan membuat 10 film di 10 destinasi prioritas atau biasa disebut 10 Bali Baru. 10 destinasi wisata Bali baru pertama dikenalkan oleh Menteri Pariwisata Arief Yahya pada 2

Read More

Pulau Pombo Yang Indah Masih Belum Diketahui Banyak Orang

JELAJAH NUSA – Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki beragam destinasi wisata pantai yang menarik dikunjungi. Jumlah kepulauan yang ada pun mencapai ribuan, dari terkecil hingga terbesar. Pulau-pulau terbesar yang ada seperti Sumatera, Jawa, Kalimantan, Sulawesi dan

Read More

Ini Surga Tersembunyi Bawah Laut Gorontalo

JELAJAH NUSA – Keindahan Taman Laut Olele di Kabupaten Bolango Gorontalo menawarkan keindahan dalam laut berupa jutaan keanekaragaman hayati. Kawasan ini juga memiliki lokasi diving dan snorkeling yang indah. Masyarakat Kabupaten Bone Bolango berharap objek wisata taman lau

Read More

Korea Kini Menambah Fasilitas Bagi Wisatawan Muslim

JELAJAH NUSA – Kini fasilitas khusus bagi wisatawan Muslim di Korea jumlahnya semakin meningkat. Beberapa tahun terakhir, bahkan sudah banyak tempat-tempat wisata yang menyediakan musholla. Terdata terdapat 42 musholla yang tersebar di bandara, hotel dan tempat wisata sepe

Read More

Menpar Apresiasi PKL Bersih-Bersih Malioboro

JELAJAH NUSA –  Malioboro adalah Jogja. Belum pernah ke Jogja kalau belum ke Malioboro. Para traveler pun meyakini hal tersebut. Keunikan jalan legendaris di pusat kota Jogja ini begitu ngangeni, membuat kangen siapa pun untuk datang lagi. Apalagi kini, trotoar atau pedest

Read More

Pertemuan Raja Se-Nusantara Perkuat NKRI

JELAJAH NUSA –   Festival Keraton Nusantara (FKN) ke-11 yang diselenggarakan di Kota Cirebon dan diikuti oleh Keraton se-Nusantara akhirnya resmi dibuka Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan. “Dengan ini Festival Keraton Nusantara yang ke-11 saya nyatakan dibuka,”

Read More

Kali Ini Menpar Menangis Haru

JELAJAH NUSA –  Membanggakan.Fantastik dan keren.Video pariwisata Wonderful Indonesia: The Journey of a Wonderful World akhirnya juara dunia. Dua kategori diborong tuntas, dalam kompetisi video pariwisata dunia yang digelar UNWTO, lembaga PBB yang bergerak di bidang pariwi

Read More