Eropa Masih Merajai 10 Destinasi Terpupuler Di Dunia

JELAJAH NUSA – TripAdvisor merilis 10 destinasi popular di dunia. Lagi-lagi layaknya kesepakatan tidak tertulis, Eropa merupakan ‘rumah’ bagi destinasi wisata kelas dunia. Hal ini dibuktikan dengan masuknya delapan objek wisata di Eropa dalam daftar 10 destinasi

Read More

Luar Biasa,Presiden Siapkan Dana Rp 5 Triliun Untuk Kebudayaan

JELAJAH NUSA – Sebuah babak baru akan dimulai bagi pelaku seni dan budaya tanah air. Presiden Joko Widodo telah menyiapkan anggaran sebesar Rp 5 triliun mulai tahun depan sebagai dana abadi kebudayaan. Dana ini nanti akan digunakan untuk meningkatkan penyelenggaraan pentas

Read More

GIPI Jawa Barat Hadir Untuk Menjawab Tantangan Global

JELAJAH NUSA – Sejarah baru bagi perkembangan pariwisata di Jawa Barat kembali tercipta. Tak kurang dari 11 asosiasi dan lembaga yang bergerak dibidang pariwisata di Jawa Barat sepakat untuk melahirkan Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI). Inisiatif tersebut muncul

Read More

Herman Muchtar Pimpin GIPI Jabar 2018-2023

JELAJAH NUSA – Pagi ini, Selasa (11/12/2018) pelaku industri pariwisata Jawa Barat akan mengikuti Rapat Koordinasi Penyusunan Kerjasama Airlines Bersama Stakeholders Pariwisata Indonesia. Tampak telah hadir Ketua PHRI Jawa Barat Herman Muchtar, Ketua Asita Budijanto Ardians

Read More

Sisingaan Tak Akan Pernah Luntur Oleh Zaman

JELAJAH NUSA – Sepanjang Jalan Pramuka menuju Lapang sepakbola Pormas,Sukamelang,Kabupaten Subang,Jawa Barat berubah menjadi warna-warni pakaian khas Sunda. Suara gamelan terdengar membahana.Sedikitnya ada 10 grup  seni gotong singa (sisingaan) memadati ruas jalan utama da

Read More

Ribuan Orang Bersiap Mengikuti Pemuteran Bay Festival

JELAJAH NUSA – Kabupaten Buleleng,Bali dipastikan bakal riuh-rendah oleh ribuan pengunjung. Apalagi kalau bukan karena hadirnya event Pemuteran Bay Festival akan  berlangsung mulai besok, Rabu (12/12/2018) hingga 15 Desember 2018 mendatang. Wisata berbasis alam yang menjad

Read More

BICC 2018 Gaet Wisman Singapura dan Malaysia

JELAJAH NUSA – Bukan Batam kalau tak bisa menghadirkan event spektakuler. Mendatangkan banyak pengunjung bahkan diantaranya dari Singapura dan Malaysia. Setidaknya kemariahan itu yang terlihat di Batam International Culture Carnival (BICC) 2018. Dibuka dengan Kampung Bule F

Read More

“From Wonderful Indonesia to Lao Youth” Cara Menarik Pemuda Laos

JELAJAH NUSA –  Parwisata Indonesia kembali berkibar. Kali ini muncul dalam acara malam kebudayaan bertajuk “From Wonderful Indonesia to Lao Youth” di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Vientiane, Laos,Minggu (9/12/2018). “Acara ini merupakan yan

Read More

Busana Sutra Garut Tampil Di Belanda

JELAJAH NUSA – Busana sutra Garut, Jawa Barat tampil dalam event The Modest Heritage of Indonesia di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Den Haag, Belanda. Event ini digelar bekerja sama dengan Pelangi Wastra Indonesia dalam sebuah peragaan busana yang menampilkan ber

Read More

Ada Night Market Parapat Di Danau Toba

JELAJAH NUSA – Saat ini waktu yang tepat untuk berkunjung ke Danau Toba. Generasi Pesona Indonesia (GenPI) kembali meluncurkan destinasi digital bernama Night Market Parapat, yang turut dikenalkan dalam Seminar Strategi Baru Pengembangan Destinasi Pariwisata Prioritas Danau

Read More