30March

Kadin Daerah Harus Naik Kelas, Ini Pesan Luhut Panjaitan

JAKARTA, Kliknusae.com – Beberapa pengurus Kamar Dagang dan Industri (Kadin) daerah  bertemu dengan Menteri Koordinator Maritim dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan di Kantor Kementerian Maritim dan Investasi pada Senin petang (29/3/2021). Para pengurus Kadin daerah ini

Read More
29March

Vaksinasi Lanjutan Pekerja Pariwisata Ciater, PHRI Tarakan Berikan 300 Dosis

SUBANG, Kliknusae.com – Sebanyak 104 karyawan Sari Ater Hotel & Resort di Kabupaten Subang, Jawa Barat kembali mengikuti program vaksinasi gratis yang diinisiasi Perhimpunan Hotel dan Restoran (PHRI), Senin (29/3/2021). Hadir juga dalam acara tersebut, Kepala  Dinas Pa

Read More
29March

Sineas Indonesia Harus Berani Berpikir “Out of the Box”, Lahirkan Film Vertikal  

JAKARTA, Kliknusae.com – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno berharap insan perfilman Indonesia lebih berani untuk membuat gebrakan baru. Melakukan suatu yang berbeda (out of the box), agar perfilman Indonesia tetap bangkit dan menjadi daya tarik penonton. S

Read More
29March

Ridwan Kamil Sebut Hasil Survei Optimisme Ekonomi Masyarakat Naik

BANDUNG, Kliknusae.com  – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengemukakan bahwa optimisme ekonomi dalam pikiran masyarakat (top of mind) mengalami peningkatan, sama sebelum pandemi Covid-19 melanda. “Saya melihat terjadi optimistisme yang besar di survei Charta Politik

Read More
29March

KBRI Ajak Warga Indonesia di Amerika Waspadai Tindak Kekerasan Rasial

JAKARTA, Kliknusae.com – Kedutaan Besar RI dan Konsulat Jenderal RI di Amerika Serikat mengajak warga Indonesia di Amerika Serikat  untuk meningkatkan kewaspadaan dan saling melindungi dari tindak kekerasan bermotif rasial. Langkah proaktif dan cepat dilakukan oleh KBRI da

Read More
29March

Bom Makassar Pengaruhi Rencana “Meeting” di Perhotelan

MAKASSAR, Kliknusae.com – Peristiwa bom bunuh diri di Gereja Katedral Makassar, Sulawesi Selatan berdampak pada rencana kegiatan di perhotelan. Banyak korporasi, kementerian dan lembaga-lembaga lain menunggu upaya pemulihan, sebelum memutuskan untuk melanjutkan kegiatan eve

Read More
28March

Listrik Gedung Sate dan Hotel Dimatikan Peringati Earth Hour

BANDUNG, Kliknusae.com – Sejumlah gedung pemerintahan di Bandung, mulai dari Gedung Sate,  Gedung DPRD Jawa Barat hingga perhotelan mematikan lampu tepat pada pukul 20.30 WIB dalam rangka memperingati Earth Hour 2021, Sabtu malam (27/3/2021). Gubernur Jawa Barat Ridwan Kam

Read More
28March

Sandiaga Uno Minta Kartu Prakerja Diprioritaskan untuk Sektor Pariwisata

TOBA, Kliknusae.com – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Sandiaga Uno menyampaikan bahwa jumlah tenaga kerja pada sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di Indonesia yang terdampak pandemi diperkirakan mencapai angka 30 juta orang. ” Dalam keadaan s

Read More
28March

Wow, Seserahan Ayu Ting Ting Rp 5 Miliar, Sosok Ini yang Atur Duitnya

Kliknusae.com – Fantastik. Artis Ayu Ting Ting rupanya tidak main-main untuk urusan mahar pernikahan. Tanpa sengaja ia keceplosan menyebutkan mahar yang “dipasang” untuk bisa merebut hatinya ke pelaminan saat berbincang-bincang dengan Ivan Gunawan di tayangan Br

Read More
27March

Sektor Pariwisata dan Transportasi Paling Terdampak Larangan Mudik

JAKARTA, Kliknusae.com – Baru saja berusaha pulih, sektor transportasi dan pariwisata harus kembali menghadapi kenyataan pahit. Setidaknya dengan kebijakan pemerintah melarang mudik Lebaran 2021/Idul Fitri 1442 H, dua sektor ini makin terperosok ke dalam kesulitan. Peneliti

Read More