The Mandalika Tourismart Pemanasan Menuju MotoGP

“Hasilnya bisa kita lihat sekarang, Lombok bangkit wisatawan juga semakin terpesona menikmati berbagai keindahan yang ada. Mulai dari alam, budaya hingga masyarakatnya,” ujar Ricky.

Sekretaris Daerah Kabupaten Lombok Tengah, Nursiah mewakili Bupati Lombok Tengah HM Suhaili Fadil Tohir mengatakan, popularitas Mandalika sebagai destinasi wisata di NTB saat ini sudah mulai mengalahkan Lombok.

Sehingga penting untuk bisa terus mengembangkan produk pariwisata juga kesiapan sumber daya manusia (SDM).

“Tapi poinnya adalah bagaimana kita menyiapkan SDM (sumber daya manusia) yang dibutuhkan ke depan, bagaimana membina masyarakat untuk memiliki sikap ramah, bersih, rasa aman, itu yang akan terus kita lakukan,” ujar Nursiah.

Share this Post:

Berita Terkait

Berita Lainnya