Sate dan Nasi Goreng Masih Menjadi Favorit Wisman

Kliknusae.com – Selain alamnya yang indah, Indonesia juga dikenal memiliki kuliner dengan citra rasa tinggi. Banyak makanan Indonesia yang sangat disukai wisatawan mancanegara (wisman). Diantaranya makanan yang menjadi favorit mereka adalah Sate dan Nasi Goreng. Dua makanan

Read More

Akses Wisata Ke Hong Kong Lumpuh

Kliknusae.com – Otoritas Bandara Internasional Hong Kong menutup seluruh penerbangan dari dank e Hongkong,Senin (12/8/2019). Penutupan ini dilakukan  menyusul aksi demonstrasi gerakan protes anti pemerintah yang digelar di bandara. Akibatnya semua jadwal keberangkatan mask

Read More

Tahun 2019, Begini Prediksi Tren Berwisata

JELAJAH NUSA – Tahun 2019 tak lebih dari dua bulan lagi. Di tahun Babi menurut penanggalan Cina ini prediksi tren wisata mulai marak. Sebut saja situs pemesanan akomodasi Booking.com memprediksi ada  delapan tren wisata pada 2019. Prediksi ini berdasarkan penelitian terhad

Read More

Atlet Balap Sepeda Mulai Bertanding Di Subang

JELAJAH NUSA – Hari ini,Senin (20/8/2018) pebalap sepeda mountain bike (MTB) dan Road Race  Asian Games 2018 mulai berlaga dilintasan  Subang,Jawa Barat. Mereka akan bersaing untuk memperebutkan posisi puncak. Untuk Road Race 150 km, peserta akan  melewati Kabupaten Sub

Read More

Wisatawan Asing Terkagum-kagum Di Pembukaan Asian Games 2018

JELAJAH NUSA – Inilah perhelatan akbar yang melambungkan reputasi bangsa Indonesia di pentas dunia,sekaligus menjadi kebanggaan seluruh rakyat Indonesia. Ya, upacara pembukaan Asian Games 2018 pada Sabtu (18/8/2018) malam telah menorehkan catatan sejarah. Indonesia tidak sa

Read More

Berburu Suvenir Asian Games 2018

JELAJAH NUSA – Suvenir adalah bagian yang tak terpisahkan dalam setiap even besar. Tak terkecuali di Asian Games 2018 yang berlangsung di Palembang dan Jakarta ini. Menuju perhelatan Asian Games 2018, Sabtu (18/8/2018), berbagai suvenir dengan tema Asian Games mulai diburu

Read More

Membuka Tahun 2018 Garuda Bangun Rute Cina-Bali

JELAJAH NUSA – Mesin pariwisata Indonesia 2018 mulai On. Rotasinya diset maksimal. Salah satunya lewat maskapai Garuda Indonesia yang siap dengan rute internasional terbarunya. Mulai akhir Januari mendatang, Garuda Indonesia akan terbang secara berkala dari dua kota di Cina

Read More

Bandara Indonesia Teratas Delay Terlama Didunia

JELAJAH NUSA – Ini kabar mengejutkan sekaligus tak mengenakan. Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soeta) menempati urutan teratas dari 20 bandara di dunia yang paling lama mengalami penundaan (delay), 35,2 %. Tentu menjadi “ngeri-ngeri sedap” bagi para wisata

Read More

Memburu Buah Kesemek di Pasar Buah Berastagi

JELAJAH NUSA – Jalan-jalan ke Kota Berastagi, Medan, Sumatera Utara tak  lengkap kalau belum singgah di pasar ini. Seperti pasar tradisional lainnya yang ada di Indonesia, Pasar Berastagi menyediakan berbagai macam hasil bumi. Selain sedikit sayuran, cici khas di pasar ini

Read More