Cegah Wabah Corona, Durian Songgon Dijual Secara Online

Kliknusae.com – Kini musim durian di Kabupaten Banyuwangi telah tiba. Terutama di daerah Kecamatan Songgon yang dikenal dengan berbagai varietas durian lokalnya, juga sudah memasuki masa panen. Wilayah Songgon merupakan sentra durian di Banyuwangi dengan total 465 hektare l

Read More

KAI Kurangi Jadwal dan Kembalikan Penuh Tiket Kereta Api

Kliknusae.com – Dalam upaya mendukung arahan pemerintah mengenai social distancing untuk pencegahan wabah Covid-19, PT Kereta Api Indonesia (KAI) menerapkan kebijakan pengurangan jadwal keberangkatan kereta api dan pengembalian penuh pembatalan tiket Kereta Api Jarak Jauh d

Read More

KAI Daop 2 Terapkan Social Distancing di Stasiun

Kliknusae.com – Dalam upaya pencegahan penyebaran wabah virus Corona (Covid-19), PT Kereta Api Indonesia (KAI) terus melakukan berbagai langkah. Salah satunya dengan penerapan social distancing. Bentuk social distancing yaitu dengan menerapkan kebijakan pengaturan jarak mel

Read More

Objek Wisata Pangandaran Ditutup Sementara

Kliknusae.com – Sesuai arahan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil terkait langkah mengurangi mobilitas masyarakat dalam antisipasi penyebaran virus Corona (Covid-19), untuk menutup destinasi wisata, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pangandaran pun akhirnya menutup destinasi wisat

Read More

Angkasa Pura Airports Terapkan Social Distancing di Area Bandara

Kliknusae.com – Sebagai upaya pencegahan penyebaran Virus Corona (Covid-19), Angkasa Pura Airports (PT Angkasa Pura I/AP I) menerapkan social distancing di area pelayanan publik di bandara-bandara. Konsep social distancing yang dimaksud, yaitu upaya pengaturan jarak minimal

Read More

Antisipasi Corona, Pemkab Purwakarta Tutup Tempat Wisata

Kliknusae.com – Sebagai upaya mengantisipasi penyebaran Virus Corona (Covid-19), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purwakarta menutup sementara tempat-tempat wisata yang ada di Purwakarta. Hal ini juga sebagai langkah menindaklanjuti surat keputusan Presiden Republik Indonesia

Read More

Cegah Corona, KAI Larang Penumpang Bersuhu Badan Tinggi Naik KA

Kliknusae.com – Mulai 14 Maret 2020, PT Kereta Api Indonesia (KAI) melarang penumpang dengan suhu badan 38 derajat celcius ke atas untuk melakukan perjalanan menggunakan kereta api. Hal itu dilakukan sebagai upaya pencegahan tersebarnya Virus Corona (COVID-19). “Pelar

Read More