Bantuan Gempa Cianjur Terus Mengalir ke PHRI, Ada Juga dari Komunitas Jeep

KLIKNUSAE.com – Bantuan gempa Cianjur, Jawa Barat terus mengalir ke Posko PHRI Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Jawa Barat di Hotel Bydel. Bantuan tersebut, selain dari industri perhotelan, pelaku usaha pariwisata juga berasal dari elemen masyarakat lainnya. Bahk

Read More

BNPB Bantah Terlibat Pemerasan PCR di Hotel Karantina, Ini Penjelasannya

JAKARTA, KLIKNUSAE.com – BNPB melalui Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan Dr. Aam Abdul Muhari membantah pihaknya terlibat dalam pemerasan pelaku perjalanan yang tiba dari luar negeri saat menjalani karantina di hotel. “Saya tegaskan, saya jelaskan

Read More

PPKM Darurat Jawa Bali Dimulai, Perhatikan Syarat-syarat Ini

JAKARTA, KLIKNUSAE.com – Mulai hari ini PPKM Darurat Jawa Bali dilaksanakan. Kebijakan baru ini akan berlangsung hingga 20 Juli 2021 mendatang. Bagi masyarakat yang akan  melakukan perjalanan baik darat laut maupun udara harus melalui beberapa persyaratan. Kemenhub (Kement

Read More

Arab Saudi Larang Jamaah Umroh Indonesia Yang Belum Berusia 18 Tahun

Kliknusae.com – Pemerintah Arab Saudi mengubah aturan baru terkait jamaah umrah asal Indonesia. Termasuk batasan usia. Warga negara Indonesia (WNI) yang belum berusia 18 tahun, tidak diperkenankan berangkat umrah. Kepala Bidang Umrah Asosiasi Muslim Penyelenggara Haji dan U

Read More

Ada Potensi Bencana di Jabodetabek, Waspadalah

JAKARTA, Kliknusae.com – Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Doni Monardo meminta para pemangku kebijakan di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang Raya, dan Bekasi (Jabodetabek) siaga menghadapi potensi bencana. “Informasikan ke semua kepala pelaksa

Read More

Kemenparekraf Gandeng Industri Hotel untuk Isolasi Pasien Covid-19

JAKARTA, Kliknusae.com – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif kembali akan menggandeng industri hotel untuk penanganan Kasus Konfirmasi Tanpa Gejala (gejala ringan) Covid-19. Bekerjasama dengan Kementerian Kesehatan, hotel diminta

Read More

7 Provinsi Siap Terapkan Tatanan Normal Baru, Termasuk Jawa Barat

Kliknusae.com – Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan sedikitnya tujuh provinsi yang terindikasi siap menerapkan tatanan kehidupan normal baru atau the new normal. Indikasi kesiapan itu berdasarkan rendahnya agregat pada parameter

Read More

Hari Ini Jumat 24 April,Larangan Mudik Resmi Diberlakukan

Kliknusae.com – Kementerian Perhubungan resmi memberlakukan larangan mudik yang pada hari ini,Jumat (24/4/2020). Kebijakan ini dilakukan guna menekan penyebaran COVID-19. Wadir Lantas Polda Metro Jaya AKBP Hari Purnomo pada Kamis (23/4/2020) malam memimpin apel kesiapan Pos

Read More

Jubir Yurianto: Jaga Jarak dan Disiplin Kunci Penekanan COVID-19

Kliknusae.com – Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Achmad Yurianto menegaskan bahwa COVID-19 hanya dapat dicegah dengan kedisiplinan yang kuat. Disampaing itu juga harus memiliki semangat gotong royong yang dilakukan oleh seluruh elemen bangsa secara terus men

Read More

LIPI: Kalau Sekedar Himbauan Pemudik Akan Cuek

Kliknusae.com – Pemerintah sebaiknya membuat kebijakan dan aturan yang lebih tegas mengenai mudik di tengah wabah virus corona (Covid-19). Sebab, jika hanya  sekadar imbauan tak akan menyurutkan masyarakat untuk mudik ke kampung halaman. “Perlu ketegasan dari pemerin

Read More