Event Ciremai Fest 2024 Diharapkan Bisa Menarik Lebih Banyak Kunjungan Wisatawan

KLIKNUSAE.com – Event Ciremai Fest 2024 diharapkan mampu meningkatkan minat wisatawan untuk berkunjung ke Jawa Barat. Oleh sebab itu, Pemda Provinsi Jawa Barat intens mendorong pemda kabupaten dan kota menggelar berbagai atraksi. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provi

Read More

Bandung Masih Menjadi Magnet Wisatawan Malaysia, Belasan Blogger dan Media Ikuti FamTrip

KLIKNUSAE.com – Kota Bandung dan sekitarnya masih menjadi magnet wisatawan Malaysia. Banyak warga negeri jiran ini menjatuhkan pilihan berwisata ke Jawa Barat. “Tidak pernah surut, warga Malaysia masih memilih Bandung (Jawa Barat) untuk berlibur. Menikmati view destination ya

Read More

Program Creative School Project 2024, Menumbuhkan Bakat di Sektor Ekraf

KLIKNUSAE.com –  Program Creative School Project 2024 yang diluncurkan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) diharapkan bisa menumbuhkan bakat siswa-siswi. Terutama, para siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Jawa Barat yang ingin menggeluti sektor ekonomi kreatif

Read More

Jawa Barat Targetkan Kunjungan Wisatawan Tahun 2024 Tembus 100 Juta

KLIKNUSAE.com – Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat tahun ini menargetkan kunjungan wisatawan 2024 ( domestik) ke Jabar tembus 100 juta orang. Sementara kunjungan wisatawan mancanegara ditargetkan sebanyak 1 juta orang. “Kita targetkan tahun ini bisa menembus 100 ju

Read More

Sekda Jawa Barat Herman Apresiasi Acara Ngobrol Bareng PUTRI, Lahirkan Beberapa Gagasan

KLIKNUSAE.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Jawa Barat Herman Suryatman memberikan apresiasi yang tinggi terhadap acara Ngopi atau Ngobrol Bareng PUTRI DPD Jawa Barat, Jumat 7 Juni 2024. Acara yang berlansung di Sujiva Resto & Art Space di Kota Bandung tersebut dihadiri para

Read More

Volume Angkutan Udara di Jabar Naik, Tercatat 18 Ribu Penumpang pada April 2024

KLIKNUSAE.com – Volume  angkutan udara di Jawa Barat menunjukan progress yang membaik. Terutama, untuk kegiatan penerbangan domestik. Dalam rilis yang diterima Kliknusae.com, Jumat 7 Juni 2024, menyebutkan bahwa  jumlah angkutan udara pada  bulan April 2024 tercatat sebanyak

Read More

Wisata ke Sari Ater, Jangan Lupa Rasakan Sensasi Baru di Navasari, Mewah dan Memikat

KLIKNUSAE.com –  Sari Ater Subang, Jawa Barat terus memoles diri demi meningkatkan kunjungan wisatawan. Salah satu inovasi terbaru yang ditawarkan adalah Navasari: The Thermal Bathing Sensation. Berbeda dengan kolam rendam lainnya, Navasari menjanjikan pengalaman berendam

Read More

UN Tourism Sebut Indonesia Sangat Menarik untuk Investasi Sektor Pariwisata

KLIKNUSAE.com – UN Tourism (Organisasi Pariwisata Dunia) menyebut Indonesia menawarkan berbagai keuntungan yang bisa diraih para investor dunia. Terutama, jika menanamkan investasinya di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. Hal itu mengemuka  dalam International Tourism

Read More

UU Kesejahteraan Ibu dan Anak Disahkan, Ibu Melahirkan Akhirnya Dapat Cuti 6 Bulan

KLIKNUSAE.com – Setelah lama dinantikan, Undang-Undang (UU) Kesejahteraan Ibu dan Anak akhirnya disahkan dalam rapat paripurna DPR RI, Selasa 4 Juni 2024. Isi UU tersebut, seorang ibu (pekerja) memiliki hak untuk mendapatkan cuti melahirkan sampai 6 bulan. Ketentuan itu tertuli

Read More

Muhammad Iqbal Harraz Terpilih Sebagai Ketua DPC PUTRI Cianjur Periode 2024-2027

KLIKNUSAE.com – Muhammad Iqbal Harraz terpilih sebagai Ketua Dewan Pimpinan Cabang Perhimpunan Usaha Taman Rekreasi Indonesia (DPC PUTRI) Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Pada rapat yang dihadiri pengelola objek wisata se-Kabupaten Cianjur, Selasa 4 Juni 2024, di Hotel Gino Feruc

Read More