Arus Mudik dan Wisata di Jawa Barat Meningkat, Rekayasa Lalu Lintas Diterapkan

KLIKNUSAE.com – Arus mudik dan kunjungan wisata di Jawa Barat mengalami lonjakan signifikan selama periode Angkutan Lebaran 2025. Hingga hari kedua Lebaran, Selasa 1 April 2024 lebih dari 11,8 juta pelanggan menggunakan layanan kereta api. Sementara volume kendaraan di jalu

Read More

Kemacetan Parah di Kawasan Lembang Saat Libur Lebaran, Wisatawan Ramai Kunjungi Sari Ater Subang

KLIKNUSAE.com– Kawasan Lembang di Kabupaten Bandung Barat kembali dilanda kemacetan panjang pada hari ketiga libur Lebaran 2025, Selasa 2 April 2025. Arus kendaraan yang padat terlihat sejak pagi hari, terutama di jalur utama seperti Jalan Raya Lembang dan Jalan Kolonel Masturi

Read More

Mencari Liburan Seru di Waterpark Indramayu, Jangan Lupa Kunjungi Tempat Ini

KLIKNUSAE.com – Tak perlu bingung mencari destinasi liburan keluarga saat berkunjung ke Indramayu. Kabupaten ini menyimpan banyak tempat wisata menarik yang siap memanjakan pengunjung. Tak hanya wisata alam dan edukasi, Indramayu juga menawarkan keseruan wisata tirta yang p

Read More

Gubernur Dedi Sebut Festival Dulag Istimewa upaya Merawat Tradisi, Harmonikan Budaya

KLIKNUSAE.com – Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi membuka Festival Dulag Istimewa di Bale Pakuan, Kota Bandung, Minggu malam, 31 Maret 2024. Mengusung tema “Merawat Tradisi Melalui Harmoni untuk Jabar Istimewa,” festival ini menjadi wadah pelestarian tradisi ngadulag yang te

Read More

Gelar Open House, Gubernur KDM Salat Idulfitri Pertama Bersama Ribuan Warga Bandung

KLIKNUSAE.com – Gubernur KDM (Kang Dedi Mulyadi) melaksanakan salat Idulfitri 1446 Hijriah bersama ribuan masyarakat di lapangan Gasibu, Kota Bandung, Senin 31 Maret 2025. Ini merupakan salat Ied pertama bagi Dedi semenjak menjabat Gubernur Jabar. “Ini Lebaran pertama

Read More

Sambut Idulfitri, Festival Dulag Istimewa Berlangsung di Gedung Pakuan

KLIKNUSAE.com – Pemda Provinsi Jawa Barat akan menggelar Festival Dulag Istimewa pada malam takbiran atau Minggu malam, 30 Maret 2025. Festival yang akan berlangsung di Gedung Pakuan Kota Bandung tersebut digelar untuk menyambut Idulfitri 1446 Hijriah. Gubernur Jabar Dedi M

Read More

Pengurus PUTRI Kepri Gelar Buka Puasa Bersama dengan Pelaku Usaha Wisata

KLIKNUSAE.com– Pengurus PUTRI (Perhimpunan Usaha Taman Rekreasi Indonesia) Provinsi Kepulauan Riau menggelar acara buka puasa bersama dengan para pelaku usaha wisata di daerah tersebut. Acara yang berlangsung dengan penuh kebersamaan, pada Selasa 25 Maret 2024 ini menjadi momen

Read More

Antisipasi Lonjakan Sampah Masa Libur Idul Fitri di Kota Bandung, Pemda Siapkan Mesin Insinerator

KLIKNUSAE.com – Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Herman Suryatman bersama Wali Kota Bandung Muhammad Farhan dan jajaran pemerintah daerah membahas strategi pengelolaan lonjakan sampah di Kota Bandung. Pertemuan berlangsung di bawah Jembatan Pasupati, Jumat 28 Maret 202

Read More

Dinas PMPTSP KBB Bakal Periksa Kembali Izin “Pembotakan” Bukit, Eiger Klaim Punya Izin

KLIKNUSAE.com – Dinas PMPTSP Kabupaten Bandung Barat (KBB) bakal memeriksa kembali perizinan bangunan di kaki Gunung Tangkuban Parahu di Sukawana, Desa Karyawangi, Kecamatan Parongpong. “Kegiatan ini sangat membahayakan bagi masyarakat di bawah karena area ini tak lagi jadi a

Read More

Tak Tahan Hadapi Kenyataan, Hotel Sahira Butik Tutup Akibat Pemangkasan Anggaran

KLIKNUSAE.com– Suasana haru dan penuh kesedihan menyelimuti Hotel Sahira Butik Paledang dan Hotel Sahira Butik Pakuan di Kota Bogor. Kedua hotel tersebut resmi menghentikan operasionalnya akibat dampak dari pemangkasan anggaran pemerintah yang selama ini menjadi sumber utama ta

Read More