Kecuali Bali dan Nusa Tenggara, Belanja Masyarakat Naik Menjelang Lebaran

JAKARTA , Kliknusae.com – Belanja masyarakat mengalami kenaikan sejak akhir kuartal pertama hingga awal kuartal kedua tahun ini. Mandiri Institute melaporkan perbaikan belanja ini terjadi pada semua komponen utama belanja masyarakat, semua kelompok penghasilan masyarakat, d

Read More

Sandiaga Uno Sebut Turis Lokal Lebih Bernilai, Penyumbang Terbesar PDB

JAKARTA, Kliknusae.com – Kontribusi turis lokal terhadap perekonomian di Indonesia lebih bernilai daripada wisatawan mancanegara. “Kontribusi wisatawan nusantara (turis lokal) terhadap ekonomi itu Rp1.400 sampai Rp1.500 triliun, hampir lima persen PDB kita. Sementara

Read More

Kemenparekraf Gelar Bimtek Digital Untuk Ekraf Danau Toba

TOBA, Kliknusae.com – Pemerintah melalui Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) terus melakukan pengembangan berupa bimbingan kepada para pelaku ekonomi kreatif (ekraf) Danau Toba untuk pemasaran dan penjualan. Pihaknya melakukan pelatihan teknis terkait

Read More

DIY Andalkan Wisata Alam Sebagai Destinasi Libur Lebaran

YOGYAKARTA, Kliknusae.com – Di tengah larangan mudik, Dinas Pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta mengandalkan wisata alam sebagai destinasi saat libur lebaran bagi masyarakat lokal. Kepala Dispar DIY Singgih Raharjo mengatakan bahwa wisata alam saat ini degemari oleh para

Read More

Kang Emil: Ini Kelebihan Agrowisata Cianjur yang Bisa Jadi Instagramable

CIANJUR, Kliknusae.com – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meluncurkan kawasan agrowisata Cianjur di Desa Cipendawa di Kecamatan Pacet, Selasa (27/4/2021). Cipendawa merupakan salah satu desa yang terbilang masih asri dengan hamparan sawah dan alam pegunungan yang hijau deng

Read More

Persiapan Piknik Lokal di Jawa Barat, Ini Penjelasan Kadisparbud Dedi Taufik

Video penjelasan Kadisparbud Jawa Barat Dedi Taufik terkait wisata lokal di masa liburan Lebaran BANDUNG, Kliknusae.com – Larangan mudik tahun ini tidak serta merta menutup ruang bagi masyarakat untuk tetap bisa berwisata. Kementerian Pariwisata/Ekonomi Kreatif  dan Kement

Read More

Sentra Vaksinasi Covid-19 Traveloka di Yogyakarta Resmi Dibuka

YOGYAKARTA, Kliknusae.com – Untuk membantu menekan angka penularan virus Covid-19, Traveloka secara resmi membuka Sentra Vaksinasi Covid-19 Traveloka yang berlokasi di Grha Pradipta, Jogja Expo Center (JEC). Vaksinasi ini disediakan untuk masyarakat Yogyakarta yang belum me

Read More

Pariwisata KBB Berharap Kenaikan Kunjungan Saat Libur Lebaran

KABUPATEN BANDUNG, Kliknusae.com  – Sektor pariwisata di Jawa Barat termasuk di kawasan Lembang, Kabupaten Bandung Barat (KBB) bertekad untuk pulih setelah setahun terpuruk akibat pandemi COVID-19. Pemerintah Daerah setempat menghimbau masyarakat untuk berwisata saat libur

Read More

Pemerintah Berencana Buka Gerbang Wisman Pertengahan Juni Mendatang

Kliknusae.com – Pemerintah tetap berencana membuka gerbang pariwisata untuk wisatawan macanegara pada pertengahan Juni. Sebelumnya pemerintah sempat menutup akses wisata dari luar negeri ke Indonesia untuk mencegah penularan virus. Deputi Bidang Kebijakan Strategis Kementer

Read More

Terminal Ditutup, Jalan-jalan di Bandung Disekat Antisipasi Pemudik

BANDUNG, Kliknusae.com – Pengelola terminal di Kota Bandung, Jawa Barat akan menutup layanan angkutan bus antarkota antarprovinsi (AKAP) dan antar kota dalam provinsi (AKDP) di masa larangan mudik, tanggal 6-17 Mei 2021. Ada dua terminal besar yang akan memberlakukan aturan

Read More