Pulau Rote Ndao Lokasi Diving Paling Fantastis

JELAJAH NUSA – Tiba di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) siapa tak kenal dengan pulau ini. Namanya, Rote Ndao. Selain memiliki hamparan pantai indah dengan sebutan Pantai Oeseli di kawasan ini juga tersembunyi lokasi surfing dan diving yang sangat mempesona. Ya, Rote Ndao

Read More

Start Awal BookingINA Targetkan 200 Hotel

JELAJAH NUSA – Aplikasi BookingINA yang dirancang Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) bulan February ini diharapkan sudah bisa digunakan. Untuk tahap awal sekitar 200 hotel ditargetkan terhubung dengan aplikasi ini. “Sebenarnya launching-nya sudah ya, 17 D

Read More

Semoga Prahara Puncak Segera Berakhir

JELAJAH NUSA – Pelaku industri pariwisata di kawasan Puncak Bogor-Cianjur,Jawa Barat saat ini sedang menghadapi ujian cukup berat. Wisatawan yang berkunjung di kawasan ini turun tajam hingga mendekati titik nadir menyusul penutupan jalur akibat tanah longsor. “Berpeng

Read More

Bandara Werur Papua Barat Sudah Beroperasi

JELAJAH NUSA – Ingin menikmati keindahan alami hutan di Papua Barat. Kini Bandara Werur yang terletak di Kabupaten Tambrauw Propinsi Papua Barat sudah selesai dibangun dan siap dioperasionalkan. Bandara ini sejatinya merupakan pangkalan udara tua yang didirikan pada saat Pe

Read More

Dukung Kemenpar AirNav Tambah Slot Penerbangan

JELAJAH NUSA – Dukungan pencapaian 17 juta wisatawan mencanegara (wisman) terus mengalir. Kali ini datang dari AirNav Indonesia berkolaborasi dengan PT Angkasa Pura (AP) 1 dan AP 2, UPBU, dan maskapai penerbangan (airlines). Mereka  akan meningkatkan kapasitas slot penerba

Read More

Okupansi Hotel di Kawasan Puncak Bogor Terjun Bebas

JELAJAH NUSA – Tingkat hunian hotel di kawasan Puncak,Kabupaten Bogor,Jawa Barat terjun bebas. Kondisi ini terjadi menyusul bencana alam yang mengakibatkan terputusnya jalur transportasi menuju kawasan objek wisata tersebut. Seperti diketahui Jalan Raya Puncak hampir sepeka

Read More

Hits “Tak Tun Tuang” Bius Pasar Thailand

JELAJAH NUSA – Ini debut kementerian pariwisata dengan menampilkan  Wonderful Indonesia all out di Thai International Travel Fair (TITF) 2018. Selling menjadi fokus utamanya. Sebanyak 10 industri pariwisata serta 1 Dinas Pariwisata diboyong ke Bangkok, Thailand. TA/TO dan

Read More

Buka Perdana Membludak, Buyers Pelajari Detail Destinasi Indonesia

JElAJAH NUSA – Pemandangan mengejutkan terjadi di hari pertama International Travel and Trade Expo (ITTE 2018). Booth Indonesia di pameran terbesar di Filipina itu membludak disambangi buyers potensial dari Filipina hari perdana, Jumat (9/2/2018) di SMX Convention Center, F

Read More

Kemeriahan HUT PHRI Dibalas Pantun Gubernur Aher

JELAJAH NUSA – Malam puncak perayaan HUT ke-49 Perhimpunan Hotel dan Restauran Indonesia (PHRI) nasional yang berlangsung di Ball Room Grand Asrilia Hotel, Bandung,Kamis malam (8/2/2018) berlangsung meriah. Berbagai atraksi kesenian daerah yang ditampilkan memukau 400 lebih

Read More

Bandara Husein Bandung Sediakan Armada Berbasis Online

Jelajah Nusa – Platform pemesanan kendaraan dan pembayaran mobile di Asia Tenggara Grab menyatakan resmi beroperasi di Bandara Internasional Husein Sastranegara (BHS), Bandung. “Para penumpang kini dapat melanjutkan perjalanan dengan mengunjungi titik penjemputan resm

Read More