12January

Rangkaian Baru untuk KA Ranggajati Mulai Beroperasi, Ini Rutenya

KLIKNUSAE.com – PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi 3 Cirebon mulai memodernisasi layanan KA Ranggajati. Sejak 11 Januari 2026, kereta yang melayani lintas Cirebon–Jember itu resmi menggunakan rangkaian Stainless Steel New Generation. Tipe  sarana terbaru yang d

Read More
11January

Kota Bandung Sebagai Ruang Perlintasan, Harus Tetap Pertahankan Kreativitas

KLIKNUSAE.com – Bandung tak pernah benar-benar diam. Kota ini sejak awal dibangun sebagai ruang perlintasan, tempat orang datang, berkumpul, lalu bergerak kembali. Wali Kota Bandung Muhammad Farhan menyebutnya sebagai bagian dari fenomena swarming. Perilaku komunal manusia

Read More
10January

Menjelang Laga Klasik Persib Bandung, Wali Kota Farhan Ingatkan Hal Ini

KLIKNUSAE.com – Menjelang laga klasik Persib Bandung kontra Persija Jakarta, Wali Kota Bandung Muhammad Farhan mengingatkan bobotoh untuk menjaga ketertiban. Pertandingan yang akan digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu, 11 Januari 2026, diprediksi meny

Read More
10January

Turis Arab Pilih Hotel Bintang dan Pemandian Air Panas Selama Berlibur di Indonesia

KLIKNUSAE.com – Ketua Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata Indonesia (ASITA) Jawa Barat, Daniel G Nugraha menyebut kebiasaan turis Arab atau wisatawan asal Timur Tengah. Dimana mereka memiliki kecenderungan kuat dalam memilih akomodasi selama berlibur di Indonesia. Mereka

Read More
9January

Viking Persib Club Bikin Kejutan, Bakal Siapkan Koreografi Termahal

KLIKNUSAE.com – Kelompok suporter Persib Bandung, Viking Persib Club, menyiapkan koreografi khusus untuk laga klasik melawan Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu pekan ini. Koreografi tersebut diklaim sebagai yang paling mahal sepanjang sejarah Vikin

Read More
9January

PAD Kota Bandung Naik Signifikan, Restoran Sumbang Rp434 Miliar

KLIKNUSAE.com – Pendapatan Asli Daerah atau PAD Kota Bandung sepanjang 2025 mencatat lonjakan yang cukup signifikan. Hingga tutup tahun, kas daerah berhasil menghimpun lebih dari Rp3 triliun—naik tajam dibandingkan capaian tahun sebelumnya. Kepala Badan Pendapatan Daerah

Read More
8January

Pemkot Bandung Tegaskan Pentingnya Pengelolaan Sampah Organik

KLIKNUSAE.com – Wali Kota Bandung Muhammad Farhan menaruh perhatian serius pada pengelolaan sampah organik di tingkat komunitas. Baginya, sampah yang sudah dikumpulkan di lingkungan RW tidak boleh berhenti sebagai tumpukan baru. Dimana kondisi ini  justru  akan memantik p

Read More
8January

Wisatawan Asing Gemari Whoosh, Penumpang Naik 60 Persen Dibanding Tahun Lalu

KLIKNUSAE.com – Deru Kereta Cepat Jakarta–Bandung atau Whoosh kian akrab di telinga wisatawan asing. Sepanjang 2025, PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) mencatat lonjakan signifikan jumlah warga negara asing (WNA) yang memanfaatkan moda transportasi ini. Angkanya menin

Read More
8January

Di Tengah Grafik Hunian Yang Belum Pulih, Hotel di Jabar Kumpulkan Donasi Bencana Sumatera

KLIKNUSAE.com – Di tengah grafik hunian yang belum sepenuhnya pulih dan biaya operasional yang kian menekan, kepedulian justru menemukan jalannya sendiri. Para pengelola hotel yang tergabung dalam Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Jawa Barat memilih menyisihka

Read More
7January

Wali Kota Farhan Ingatkan Ledakan Gunung Sampah Pada 12 Januari, Ini Penyebabnya

KLIKNUSAE.com – Gunung sampah kembali mengintai Kota Bandung. Mulai 12 Januari 2026, pemerintah kota memperkirakan akan terjadi penumpukan sekitar 200 ton sampah per hari. Pemicunya adalah pengurangan kuota pengiriman sampah ke Tempat Pembuangan Akhir Sarimukti, Kabupaten B

Read More