Syekh Ali Jaber Pernah Perjuangkan Wisata Halal di NTB
Dampak dari dibukanya tempat wisata ini mampu menghidupkan perekonomian warga sekitar. Karena semua sektor menjadi hidup, baik itu pedagang kecil, nelayan, parkir dan PKL serta pelaku wisata di daerah itu.
Bagi nelayan di desa itu dan bahkan Lobar umumnya, tidak perlu lagi menjual hasil tangkapan ke pasar. Namun langsung dibeli dan diolah oleh pedagang kuliner di Tanjung Bias.
Semua potensi lokal yang ada di kawasan ini jelas dia, saling mendukung untuk menggerakkan roda perekonomian masyarakat.
Duka mendalam saat ini memang sedang menyelimuti ratusan juta umat muslim di Indonesia, bahkan juga di sebagian belahan dunia.
Sebagaimana diketahui Syekh Ali Jaber meninggal dunia pada Kamis (14/1/2021) sekitar pukul 08.30 WIB.
Berita tersebut disampaikan rekannya, Ustaz Yusuf Mansur, melalui video yang ia unggah di akun resmi Instagram miliknya, @yusufmansurnew.
“Benar Syeikh Ali wafat. 08.30,” tulis Yusuf. (*/adh)