Menjelajahi Objek Wisata Subang Bersama Kadisparpora Asep Setia Permana

Kliknusae.com – Kepala Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Kadisparpora) Kabupaten Subang,Jawa Barat Asep Setia Permana mengemukakan bahwa sejak munculnya pandemi corona (Covid-19) sektor pariwisata di Subang cukup terpuruk.

Hal ini disebabkan berkurangnya pengunjung (wisatawan) ke berbagai objek wisata yang ada di Subang. Oleh sebab itu dipenghujung pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang segera berakhir, Disparpora langsung melakukan monitoring kembali keberadaan beberapa destinasi wisata.

“Beberapa bulan terakhir ini sektor pariwisata kita sangat terpuruk. Tidak ada pengunjung. Jadi dalam kesempatan ini, kami turun ke lapangan untuk monitoring langsung, seperti apa kondisinya,” kata Asep dalam chanel Youtube Subang Adventure bersama host Erawan Erick, yang tayang 28 Mei 2020, kemarin.

 

Share this Post:

Berita Terkait

Berita Lainnya