11 Hotel Di Bogor Tutup Akibat Covid-19,PHRI Surati Pemkot

Kembali pada surat pemintaan penundaan pajak hotel dan restoran,Yuno berharap, sesegara mungkin dapat dipenuhi oleh Pemkot Bogor.

“Ini penting, agar kami bisa melanjutkan bisnis. Setidaknya bisa terus bertahan sampai wabah Covid-19 mereda,” tambah Yuno.

Merebaknya virus Corona atau Covid-19 memang cukup  berdampak pada tingkat okupansi hotel di Kota Bogor. Hal ini menimbulkan kerugian puluhan miliar.

“Saya belum tahu kerugiannya berapa, yang pasti lebih dari 10 miliar,” ungkap Yuno.

Dengan adanya imbauan dari pemerintah untuk tinggal di rumah okupansi hotel di Kota Bogor makin anjlok.

Share this Post:

Berita Terkait

Berita Lainnya