Ingin Liburan di Tahun 2020, Hindari 10 Negara Ini

Sementara itu, Inggris dan sebagian besar Eropa digolongkan memiliki risiko perjalanan rendah, termasuk juga China, Kanada, Amerika Serikat, Australia, Selandia Baru, dan Argentina.

Charlie Gelin, direktur solusi keamanan di International SOS menyarankan kepada para pelancong untuk mendapatkan informasi sebanyak mungkin sebelum bepergian, dengan memanfaatkan sumber informasi seperti Travel Risk Map, serta berkonsultasi dengan sumber lain.

Selain itu, International SOS menggunakan laporan global Organisasi Kesehatan Dunia  (WHO) tentang keselamatan jalan pada 2018 untuk menganalisis keselamatan jalan di negara-negara di seluruh dunia dan menemukan Vietnam, Thailand, Belize, Arab Saudi, Afrika Selatan, Namibia, dan banyak negara Afrika lainnya memiliki risiko keselamatan jalan tertinggi.

Share this Post:

Berita Terkait

Berita Lainnya