Kunjungan Wisman Ke Asia Naik Enam Persen
- Rabu, 11 September 2019 05:47 WIB
- Adhi JN
“Ketegangan perdagangan dengan AS, serta sedikit depresiasi yuan, dapat mempengaruhi pilihan tujuan oleh pelancong Tiongkok dalam jangka pendek,” tambahnya.
Kedatangan turis secara keseluruhan di Eropa, wilayah yang paling banyak dikunjungi di dunia, tumbuh 4 persen, terutama didorong oleh permintaan intra-regional dan masa liburan Paskah yang sibuk.
Untuk keseluruhan tahun 2019, UNWTO memperkirakan jumlah kedatangan wisatawan mancanegara akan tumbuh 3 hingga 4 persen, sejalan dengan tren historis, setelah meningkat 6,0 persen pada 2018 dan 7,0 persen pada 2017.
(adh/cnn)