Ridwan Kamil:Percayalah,Saya Sudah Adil Dalam Pemindahan Bandara

Disampaikan Emil, soal pemindahan rute penerbangan ke Kertajati sangat didukung oleh pemerintah pusat. Bahkan kementerian perhubungan menginginkan dilakukan pemindahan sekaligus.

“Tapi kemudian saya menolak usulan tersebut. Saya sampaikan ke Pak Menteri,sebaiknya kita ambil keputusan yang adil. Maka untuk sementara per hari ini keputusannya adalah yang ke BIJB adalah penerbangan  dari  luar Jawa,” ungkap Emil.

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat Dedi Taufik. Foto:adhi

Sedangkan untuk pulau Jawa seperti Yogjakarta,Bali,Semarang,Surabaya dan lainnya serta luar negeri tetap mendarat di Bandara Husein.

“Kebijakan ini dilakukan sebelum Tol Cisundawu beres. Nah, nanti kalau pembangunan Tol Cisundawiu selesai,kita kan bisa bicarakan lagi,” tandasnya.

Share this Post:

Berita Terkait

Berita Lainnya